UMKM yang mengalami penurunan penjualan, kehilangan minat pasar, atau mulai tersisih oleh kompetitor, perlu memikirkan kembali cara memperbarui citra bisnis agar tetap relevan dan menarik bagi konsumen. Dalam dunia usaha yang terus berkembang, stagnan bukan pilihan, dan rebranding bisa menjadi titik balik untuk pertumbuhan baru. Artikel berikut akan membahas tentang Strategi Rebranding bagi UMKM yang Stagnan Mengapa UMKM Perlu Melakukan Rebranding? Stagnasi bisa disebabkan oleh banyak faktor. Bisa karena branding yang sudah usang, citra produk tidak lagi sesuai dengan keinginan pasar, atau karena munculnya pesaing baru yang menawarkan nilai lebih. Selain itu, perubahan perilaku konsumen juga menuntut pelaku usaha untuk…